Berbagi Bersama LMMC90s


Makassar, 20 April 2023
MMC Peduli, diakhir ramadhan 1444 H. pengurus LMMC90s membagikan bingkisan Sembako kepada member, LMMC90s, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian pengurus terhadap saudara saudara musisi yang ada di Lembaga MMC90s untuk senatiasa dapat berbagi dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 H. dan Insya Allah kegiatan ini akan menjadi agenda di tahun tahun berikutnya, timpal irwan sekretaris umum LMMC90s.
Bersama Bendahara LMMC90s, Ketua LMMC9s Noval Dg Tajang menyerahkan bingkisan di Sekretariat LMMC 90s jl. Kancil, dini hari.

Tinggalkan Balasan